Membenahi Kendala Boot Macet Pada Ubuntu

Pada artikel kali ini, saya akan membagikan mengenai bagaimana cara membenahi VM Ubuntu yang macet pada saat booting. Salah satu diantara penyebab gagalnya booting ini adalah PARTUUID yang berbeda antara PARTUUID pada partisi terkait (root) dan PARTUUID yang dikenali oleh grub. Tampilan boot yang macet tersebut adalah seperti dibawah ini: Sistem tidak mampu meneruskan proses boot karena PARTUUID yang hendak di-boot tidak ditemukan. Pemecahan Masalah Boot sistem tersebut menggunakan media recovery apapun seperti SysrescCd, Ubuntu Live, dan lain-lain, yang terpenting bisa melakukan chroot kedalam sistem. ...

 · 2 menit · Muhammad Ahfas An Nahri